Ahad 16 Jun 2024 16:55 WIB

Live Room Stadeo: Kupas Tuntas Laga Berat Polandia Tantang Belanda di Grup D Euro 2024

Polandia akan tampil tanpa Robert Lewandowski karena belum bugar.

Stadeo Indonesia gelar live room pertandingan Grup D Euro 2024 antara Polandia vs Belanda di Volkparkstadion, Hamburg, Ahad (16/6/2024) pukul 20.00 WIB.
Foto: dok Stadeo Indonesia
Stadeo Indonesia gelar live room pertandingan Grup D Euro 2024 antara Polandia vs Belanda di Volkparkstadion, Hamburg, Ahad (16/6/2024) pukul 20.00 WIB.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polanda akan menantang Belanda pada laga Grup D Euro 2024, Ahad (16/6/2024) pukul 16.00 WIB. Akankah Polandia yang diusik cedera bisa menghadirkan kejutan dengan menaklukkan Belanda di Volkparkstadion, Hamburg?

Sobat Republika bisa mengikuti pembahasannya di Live Room Stadeo pada link berikut ini.

Baca Juga

Bagi yang ingin ngobrol langsung seputar laga Polandia vs Belanda, jangan sampai ketinggalan dan langsung join ke Live Room Stadeo. Live Room akan mulai pada jam 20.00 WIB, dengan Host Wanda dan kreator KOFPLI.

 

Dalam laga yang ditayangkan RCTI serta Vision+ ini, Polandia berstatus underdog. Sebab, lawannya Belanda punya catatan apik dalam rangkaian duel kedua tim. Dari 11 pertemuan terakhir keduanya, Belanda tak pernah kalah.

Ditambah kekuatan Polandia akan pincang pada pertandingan ini. Polandia tampil tanpa Robert Lewandowski yang belum bugar 100 persen setelah recovery cedera.

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement