Ahad 07 Jan 2024 15:46 WIB

SBY Sebut Presiden Ke-8 RI Bisa Jaga Stabilitas Kawasan Asia

Menurut SBY, pemilu Taiwan, Indonesia, dan AS menentukan stabilitas kawasan Asia.

Rep: Febrian Fachri/ Red: Erik Purnama Putra
Presiden ke-6 Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyampaikan pidato kebudayaan di Taman Ismail Marzuki, Jakarta Pusat, Kamis (24/8/2023).
Foto:

Lalu juga ketegangan antara Cina dan AS yang berkaitan dengan hubungan Cina dan Taiwan, yang memanas tahun-tahun terakhir ini. SBY berharap, presiden yang nanti terpilih adalah figur yang mampu membawa Indonesia tampil sebagai juru damai.

"Sehingga potensi konflik internasional, terutama di kawasan Asia dan Asia Tenggara dapat dicegah," kata SBY yang kini menjadi Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat tersebut.

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement