Jumat 01 Jan 2021 16:28 WIB

Gresik Tunda Pembelajaran Tatap Muka

Penundaan pembelajaran tatap muka di Gresik karena tingginya lonjakan kasus Covid-19

Rep: Dadang Kurnia/ Red: Nur Aini
Pekerja merapikan ruangan isolasi di Sarana Olaraga Tri Dharma yang dijadikan ruang isolasi mandiri COVID-19 di Gresik, Jawa Timur, Senin (20/7/2020). Petrokimia Gresik mengubah sarana olaraga tersebut menjadi ruang isolasi mandiri COVID-19 yang terdiri dari 40 ruangan dengan kapasitas 80 tempat tidur yang telah dilengkapi sejumlah fasilitas pendukung, hal itu bertujuan sebagai bentuk antisipasi tingginya kasus mewabahnya virus Corona di Surabaya Raya.
Foto:

selama belum ada petunjuk teknis terkait pembelajaran tatap muka yang beriringan dengan antisipasi penyebaran Covid-19, sekolah-sekolqh akan menjalankan pembelajaran jarak jauh dengan metode daring. Ia mengaku tidak ingin mengambil risiko terkait kemungkinan penularan Covud-19 di sekolah. Pembelajaran daring ini pun diakuinya sudah dikoordinasikan dengan kepala sekolah masing-masing.

"Kebijakan daring tersebut, juga berlaku bagi sekolah yang telah melakukan uji coba pembelajaran tatap muka," ujarnya.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement