Kamis 21 Dec 2023 06:50 WIB

Gus Miftah Merasa Difitnah, Bantah Berikan Amplop ke Pesantren Agar tak Dukung Anies-Imin

Gus Miftah tegaskan bahwa ia tidak memberi amplo ke Abah Kirun.

Gus Miftah menyambangi Gibran Rakabuming di balai kota Solo, Rabu (29/11/2023).
Foto:

Gus Miftah juga mengunggah dalam akun Instagramnya @gusmiftah, memberikan waktu untuk pemilik akun Youtube Indonesiana News TV menunjukkan niat baik.

“Untuk anda akun Youtube INDONESIANA NEWS TV, fitnah anda sudah keterlaluan dan melampaui batas. Saya tunggu niat baiknya atau dengan terpaksa saya saya menempuh jalur hukum,” tulis Gus Miftah diakun Instagramnya.

Sebelumnya, Gus Miftah juga difitnah dengan mengatakan Anies Baswedan tidak beretika. “Padahal saya tidak pernah mengatakan itu, saya chattingan sama mas Anies Ketawa-ketawa, kata Mas Anies biasalah urusan politik,” ungkap Gus Miftah.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement