Selasa 08 Oct 2013 16:05 WIB

Lumpur Waduk Pluit Digunakan untuk Reklamasi Pantai Jakarta

 Sejumlah alat berat melakukan pengerukan lumpur di Waduk Pluit, Jakarta, Selasa (8/10).  (Republika/Prayogi)
Sejumlah alat berat melakukan pengerukan lumpur di Waduk Pluit, Jakarta, Selasa (8/10). (Republika/Prayogi)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah alat berat melakukan pengerukan lumpur di Waduk Pluit, Jakarta, Selasa (8/10).

Pemprov DKI Jakarta melakukan normalisasi waduk yang hingga kini baru mencapai 20 persen pengerjaannya. Pemprov juga akan memanfaatkan lumpur waduk tersebut untuk menguruk atau mereklamasi pantai di pesisir Jakarta.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement
Advertisement