Selasa 14 May 2019 21:02 WIB

Ini Caleg Jatim yang Lolos ke DPR, Krisdayanti Masuk

Ada 87 kursi yang diperebutkan di 11 dapil Jatim.

Rep: Dian Erika/ Red: Teguh Firmansyah
Rekapitulasi suara Jatim (ilustrasi).
Foto: ANTARA FOTO/Moch Asim
Rekapitulasi suara Jatim (ilustrasi).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemilihan Umum (KPU), telah menetapkan hasil pileg DPR RI untuk Provinsi Jawa Timur (Jatim) pada Selasa (14/5) sore.  Sejumlah publik figur dan politisi mendapatkan suara tinggi dalam pileg di Jatim. 

Berdasarkan data yang dihimpun dari KPU, Selasa, ada 11 dapil untuk pileg DPR RI Jatim. Adapun jumlah kursi yang diperebutkan untuk 11 dapil di Jatim sebanyak 87 kursi. Jumlah total caleg DPR RI di Jatim sebanyak 1.193 orang.

Baca Juga

Berikut ini raihan suara para caleg publik figur dan politisi di 11 dapil di Jatim :

Dapil 1 Jatim

PDIP

-Bambang DH / Ketua DPP PDIP Bidang Pemenangan Pemilu (Bappilu): 123.906 suara

-Puti Guntur Soekarno: 139.794 suara

- Indah Kurniawati:  56.437 suara

PKB

-Syaikhul Islam / Anggota DPR: 140.631 suara

-Arzeti Bilbina / Anggota DPR: 53.185

Gerindra

-Rahmat Muhajirin:  86.274 suara

Golkar

-Adies Kadir / Anggota Komisi III DPR: 106.106 suara

PKS

-Sigit Sosiantomo / Anggota Komisi V DPR: 45.775 suara

Demokrat

-Lucy Kurniasari / Anggota DPR: 28.738 suara

PAN

-Sungkono / Anggota DPR: 50.606 suara

Dapil 2 Jatim

PDIP

-Mufti AN Anam: 97.230 suara

PKB

-Anisah Syakur: 62.246 suara

-Faisol Riza: 82.777 suara

Golkar

-Misbakhun: 113.779 suara

NasDem

-Hasan Aminuddin: 198.323 suara

- Aminurokhman: 27.102 suara

Gerindra

-Moekhlas Sidik: 41.695 suara

Dapil 3 Jatim

PKB

-Nihayatul Wafiroh: 112.023 suara

-Nasim Khan: 80.949 suara

PDIP

-Sonny T. Danaparamita: 65.324 suara

Gerindra

-Sumail Abdullah: 58.350 suara

PPP

-Sy Anas Thahir: 39.575 suara

Golkar

-Zulfikar Arse Sadikin: 44.532 suara

NasDem

-Ach. Fadil Muzakki Syah: 40.713 suara

Dapil 4 Jatim

PDIP

-Arif Wibowo: 69.140 suara

-Umar Bashor: 59.474 suara

PKB

-Syaiful Bahri Anshori: 80.755 suara

-Nur Yasin: 51.064 suara

Gerindra

-Bambang Haryadi: 114.751 suara

Nasdem

-H, Charles Meikyansah: 99.917 suara

Golkar

-M, Nur Purnamasidi: 43.480 suara

PKS

-Amin Ak: 36.349 suara

Dapil 5 Jatim

PDIP

-Krisdayanti (artis/penyanyi): 132.131 suara

-Ahmad Basarah (Wasekjen PDIP) : 104.914 suara

-Andreas Eddy Susetyo: 52.641 suara.

PKB

-Lathifah Shohib: 109.992 suara

- Ali Ahmad: 47.507 suara

Gerindra

-Moreno Soeprapto (Anggota DPR): 59.296 suara

Golkar

-Ridwan Hisjam: 35.529 suara

Nasdem

-Kresna Dewanata P: 58.197 suara

Dapil 6 Jatim

PDIP:

-Guruh Soekarno Putra (anggota DPR/seniman): 131.986 suara

-Sri Rahayu: 88.964 suara

- Arteria Dahlan (anggota DPR) : 108.259 suara

PKB

-Anggia Erma Rini: 113.957 suara

-An'im Falachruddin: 65.780 suara

Golkar

-M Sarmuji: 137.110 suara

NasDem

-Nurhadi: 57.143 suara

PAN

-Ahmad Rizki Sadig: 103.665 suara

Gerindra

-Endro Hermono: 65.780 suara

Dapil 7 Jatim

PDIP

Ine Ammania: 76.792 suara

-Johan Budi Sapto P (Jubir Istana Kepresidenan): 76.395 suara

Demokrat:

-Edhie Baskoro Yudhoyono: 263.510 suara --Sartono: 62.757 suara

NasDem

-Sri Wahyuni: 161.102 suara

PKB

-Ibnu Multazam: 88.426 suara

Golkar

-Gatot Sudjito: 100.254 suara

Gerindra

-Supriyanto: 55.015 suara

Dapil 8 Jatim

PKB

-Muhaimin Iskandar: 149.916 suara

-Muhtarom 80.372 suara

PDIP

-Mindo Sianipar: 94.174 suara

-Sudarestuwati: 76.244 suara

Golkar

-Yahya Zaini: 73.600 suara

PPP

-Erna Umiyatul Chusnah: 56.267 suara

Demokrat

-Guntur Sasono: 56.848 suara

NasDem

-Soehartono: 33.373 suara

PAN

-Abdul Hakim Bafagih: 48.472 suara

Gerindra

-Soepriyanto: 54.335 suara

Dapil 9 Jatim

PKB

-Ratna Juwita Sari: 106.083 suara

-Farida Hidayati: 32.535 suara

PDIP

-Abidin Fikri0: 53.722 suara

Golkar

-Haeny Relawanti: 87.048 suara

Gerindra

-Wihadi Wiyanto: 32.535 suara

Demokrat

-Didik Mukrianto: 114.532 suara

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement