Ahad 30 Jun 2024 05:05 WIB

Pejuang Palestina Lancarkan 24 Serangan dalam Pertempuran di Shujaiya

Empat tentara IDF tewas diserbu pejuang Palestina di Shujaiya.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

GAZA – Pasukan penjajahan Israel terus mendapatkan perlawanan sengit dari para pejuang Palestina di Shujaiya, timur Jalur Gaza. Sejak Kamis, pejuang Palestina telah melakukan setidaknya 24 serangan terhadap pasukan Israel, menewaskan sedikitnya empat tentara penjajah dan melukai lima lainnya.  Lembaga pemikir pertahanan yang berbasis di AS, Institute for the Study...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement