Sabtu 02 Oct 2021 15:00 WIB

Proyek Tol Becakayu Berlanjut, Pemkot: Antisipasi Macet

Pengerjaan proyek tol Becakayu berlanjut dan ditarget kelar pada 3 November.

Foto udara ruas Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu) di Jakarta, Ahad (10/1/2021). Warga diminta mengantisipasi kemacetan sebagai imbas berlanjutnya proyek tol Becakayu.
Foto:

Dadang mengatakan, kelanjutan pekerjaan Tol Becakayu di Kota Bekasi sesuai surat permohonan pelaksana proyek, yakni PT Kresna Kusuma Dyandra Marga (KKDM) Nomor 876/Dir-KKDM/IX/2021 tertanggal 20 September 2021 yang ditujukan kepada Wali Kota Bekasi. Direktur Teknik dan Operasi PT KKDM Aryo Gunanto mengatakan, proyek Tol Becakayu dilanjutkan dengan pekerjaan transportasi balok girder dan proses erection girder tahap kedua dan tiga yang direncanakan selesai pada 3 November 2021.

"Kami telah berkoordinasi dan meminta bantuan dinas perhubungan setempat untuk mengantisipasi kemacetan yang berpotensi ditimbulkan akibat pekerjaan ini," katanya seraya mengungkapkan pekerjaan erection girder tahap 1 jembatan bentang panjang SB-Arc telah rampung.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement