REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah pengendara kendaraan bermotor berusaha melewati kabel serat optik yang melintang menutupi jalan di persimpangan lampu merah Kalibata, Jalan Dewi Sartika, Jakarta Timur, Ahad (15/5).
Melintangnya kabel serat optik hingga nyaris jatuh ke jalan tersebut menyebabkan kemacetan arus lalu lintas ke berbagai arah di kawasan itu.
Advertisement