Advertisement

Mantan Menkes Bersaksi di Tipikor, Terkait Korupsi Alkes

Senin 08 Jul 2013 17:17 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah Supari memberikan kesaksian terkait kasus korupsi pengadaan alat kesehatan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta, Senin (8/7). 

Siti Fadilah Supari dihadirkan sebagai saksi perkara korupsi pengadaan alat kesehatan penanganan virus flu burung di Kementerian Kesehatan dengan terdakwa Direktur Bina Pelayanan Medik Dasar, Ratna Dewi Umar. Nilai kerugian negara dalam kasus ini diperkirakan mencapai Rp 50,477 miliar.

  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA