Jumat 26 Aug 2022 06:10 WIB

Vaksin Cacar Monyet akan Tersedia Akhir Tahun

Pasien terkonfimasi pertama cacar monyet disarankan isolasi di tempat isolasi terpusat.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Pemerintah telah memproses pengadaan vaksin cacar monyet sesuai instruksi Presiden Joko Widodo (Jokowi). Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, distribusi vaksin cacar monyet ditargetkan akan dilakukan pada akhir tahun 2022. “Sudah diadakan, kita tinggal tunggu. Akhir-akhir tahun ini (distribusi),” kata Menkes Budi di Kompleks Istana Presiden, Jakarta, Kamis...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement