Rabu 18 May 2022 12:46 WIB

Tujuh Bahasa Pemrograman Paling Populer Tahun 2022

Ada beberapa bahasa pemrograman yang perlu dikuasai jika ingin berkarier di bidang TI

Ada beberapa bahasa pemrograman yang perlu dikuasai jika ingin berkarier di bidang TI.
Foto:

5. Swift

Nah, untuk kalian yang ingin menjadi pengembang atau developer berbasis iOS, maka bahasa pemrograman Swift adalah bahasa pemrograman yang wajib untuk dipelajari. Swift tetap populer hingga tahun 2022 karena memiliki kode sumber terbuka atau open source code dan sintaksis yang sederhana.

Tidak hanya digunakan untuk mengembangkan aplikasi berbasis iOS, ternyata bahasa pemrograman ini juga digunakan pada WordPress dan Mozilla Firefox. Selain itu, Swift juga dapat diintegrasikan dengan Objective-C dan mudah dipelajari oleh pemula yang baru pertama kali belajar bahasa pemrograman.

6. Dart

Dart merupakan bahasa pemrograman yang dikembangkan oleh Google untuk kebutuhan membuat aplikasi Android atau mobile, front-end, web, IoT, back-end (CLI), dan game. Secara tren, bahasa pemrograman Dart mulai populer sejak beberapa tahun belakangan.

Bahasa pemrograman ini juga semakin populer karena kehadiran framework Flutter yang mendukung desktop, web, dan aplikasi mobile untuk iOS dan Android. Dengan menguasai bahasa pemrograman Dart kita bisa menjadi developer Android dan iOS secara bersamaan.

7. PHP

Untuk kalian yang berencana menjadi seorang website development, PHP bisa menjadi salah satu opsi bahasa pemrograman yang bisa kalian pelajari. Bahasa pemrograman yang dikembangkan Rasmus Lerdrorf ini sering kali digunakan perusahaan ternama sebagai bahasa komando dalam CMS (content management system) mereka. 

Salah satu pengguna PHP dengan operasi CMS paling terkenal adalah WordPress. Selain itu, beberapa situs web besar seperti Facebook, Wikipedia, dan Digg juga turut menggunakan PHP. Server side scripting khusus website serta integrasi database yang mudah dipahami menjadikan 80% dari 10 juta website di dunia ini menggunakan PHP.

Itulah deretan tren bahasa pemrograman populer yang wajib dipelajari di tahun 2022. Kemampuan menguasai bahasa pemrograman yang banyak dapat memperbesar peluang kita di dunia kerja. 

Untuk kamu yang berencana kuliah dan mencari kampus yang mempelajari bahasa pemrograman populer diatas tadi bisa memilih Universitas BSI (Bina Sarana Informatika) sebagai salah satu kampus IT terbaik di Indonesia. Universitas BSI memiliki beberapa jurusan yang mempelajari Bahasa Pemrograman populer seperti Python, PHP, Dart, Java dan lainnya.

Jurusan tersebut antara lain Sistem Informasi, Ilmu Komputer, Teknik Informasi, dan Rekayasa Perangkat Lunak yang ada di Fakultas Teknologi dan Informatika. Universitas BSI telah membuka penerimaan mahasiswa baru (PMB). Bagi kamu yang ingin masuk periode perkuliahan bulan September 2022 dengan masuk pendaftaran gelombang III bisa mendaftar dari sekarang. 

 

Universitas BSI juga memberikan kemudahan bagi calon mahasiswanya untuk melakukan pendaftaran yang bisa melalui aplikasi PMB UBSI yang tersedia di Play Store atau melalui laman https://bsi.pmbonline.id/.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement