Kamis 08 Oct 2020 11:34 WIB

Top 5 News: Prabowo Dapat Visa AS Hingga Api Kiamat di Yaman

Kasus Denny Siregar yang berlarut-larut masih menjadi berita yang banyak dicari.

Ilustrasi Kiamat
Foto:

5. Politikus Prancis Bagikan Gambar Wilayah Turki Masuk Armenia

ANKARA -- Sebuah peta yang menunjukkan wilayah Turki di dalam perbatasan Armenia memantik kemarahan para pengguna media sosial. Gambar peta itu dibagikan oleh seorang politisi Prancis melalui Twitter-nya, Selasa (6/10) waktu setempat.

Seperti dilansir laman Daily Sabah, Presiden dewan regional Auvergne-Rhone-Alpes, Laurent Wauquiez berbagi foto dari sebuah acara di halaman Twitter-nya. Sebuah acara yang dia datangi itu bertujuan mengumpulkan bantuan medis untuk mendukung Armenia dalam perjuangannya melawan Azerbaijan atas wilayah Nagorno-Karabakh yang diduduki Armenia.

Dalam salah satu foto tersebut yang dia unggah, terlihat peta yang digantung di dinding selama acara berlangsung. Peta itu menunjukkan bagian timur Turki dalam perbatasan Armenia.

Baca berita selengkapnya di sini.

BONUS 6. Api Kiamat Muncul dari Yaman dan 3 Cara Manusia Digiring

Tanda lain yang terjadi sebelum hari Kiamat datang adalah api yang keluar dari kawah Aden, yang menggiring manusia ke tempat mereka dihimpun.

Dikutip dari Ensiklopedia Kiamat oleh Dr Umar Sulaiman Al-Asygar, ada hadits terdahulu yang menyebutkan sepuluh tanda kiamat. 

Dalam Kitab Shahih Muslim IV, h 2225, no, 2901 yang berbunyi Rasulullah bersabda: 

عَنْ حُذَيْفَةَ بْنِ أَسِيدٍ الْغِفَارِيِّ، قَالَ: اطَّلَعَ النَّبِيُّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ عَلَيْنَا وَنَحْنُ نَتَذَاكَرُ، فَقَالَ:  مَا تَذَاكَرُونَ؟ قَالُوا: نَذْكُرُ السَّاعَةَ . قَالَ: " إِنَّهَا لَنْ تَقُومَ حَتَّى تَرَوْنَ قَبْلَهَا عَشْرَ آيَاتٍ – فَذَكَرَ... وَآخِرُ ذَلِكَ نَارٌ تَخْرُجُ مِنَ الْيَمَنِ ، تَطْرُدُ النَّاسَ إِلَى مَحْشَرِهِمْ "

“Akhir dari semua tanda itu adalah api yang keluar dari Yaman, menggiring manusia ke tempat mereka dihimpun.”

 

Baca berita selengkapnya di sini.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement