Rabu 08 Nov 2017 20:25 WIB

Terkena Proyek Bandara Baru Yogya, 293 Makam Dipindahkan

Sejumlah warga melakukan pembongkaran makam di Desa Kebonrejo, Temon, Kulonprogo, DI Yogyakarta, Rabu (8/11).
Foto: Antara/Hendra Nurdiyansyah
Sejumlah warga melakukan pembongkaran makam di Desa Kebonrejo, Temon, Kulonprogo, DI Yogyakarta, Rabu (8/11).

REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA -- Sejumlah warga melakukan pembongkaran makam di Desa Kebonrejo, Temon, Kulonprogo, DI Yogyakarta, Rabu (8/11).

Sebanyak 293 makam dipindahkan untuk pembangunan Bandara New Yogyakarta Internasional Airport (NYIA) di Kulonprogo.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement
Advertisement