Rabu 11 Apr 2012 18:54 WIB

BNPB: Tsunami Terdeteksi di Sabang dan Meulaboh

Petugas BMKG berkoordinasi dan memantau gempa yang terjadi di Aceh melalui layar monitor lokasi pusat titik gempa di kantor BMKG, Jakarta, Rabu (11/4).
Foto: M.Agung Rajasa/Antara
Petugas BMKG berkoordinasi dan memantau gempa yang terjadi di Aceh melalui layar monitor lokasi pusat titik gempa di kantor BMKG, Jakarta, Rabu (11/4).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengumumkan bahwa tsunami kecil telah terdeteksi di wilayah Sabang dan Meulaboh.

"Pada pukul 17.00 WIB terdeteksi di Sabang ketinggian 0,06 meter sementara pada pukul 17.04 WIB di Meulaboh 0,8 meter," kata Kepala Pusat Data dan Informasi BNPB, Sutopo Purwo Nugroho di Jakarta, Rabu.

sumber : antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement
Advertisement