Selasa 25 Jul 2023 11:06 WIB

Tokoh Muhammadiyah, Penasihat Bung Karno

KH Ahmad Badawi merupakan ketum PP Muhammadiyah periode 1962-1968.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

Tokoh Muhammadiyah ini tidak hanya mengisi peran sebagai guru atau ulama, melainkan juga penasihat penguasa. Kiprahnya pun bukan hanya di Persyarikatan, tetapi juga dunia politik, terutama melalui Partai Masyumi. Buku 100 Tokoh Muhammadiyah yang Menginspirasi merangkum riwayat hidupnya. KH Ahmad Badawi--demikian namanya--lahir pada 5 Februari 1902 di Kampung Kauman, Yogyakarta....

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement