Jumat 06 Aug 2021 10:28 WIB

Donat Kekinian Kian Menjanjikan, Alumnus UBSI Berbagi Kisah

Fandi sukses menjadi pengusaha di bidang kuliner dengan meraup omzet jutaan rupiah

Fandi sukses menjadi pengusaha di bidang kuliner khususnya donat, dengan meraup omzet jutaan rupiah dalam sebulan.
Foto:

Menurut Fandi, usaha yang ingin dijalankan tidak akan sia-sia, jika selalu menggali inovasi dan ide unik untuk usaha agar terus berkembang.

Kooridinator BSI Entrepreneur Center Universitas BSI kampus Pontianak, Nurmalasari, mengungkapkan bahwa bagi seorang pengusaha, larisnya suatu produk yang dijual tentu akan menjadi pencapaian yang begitu membanggakan.

“Dalam berwirausaha, apalagi memilih untuk usaha kuliner tentunya ada beberapa yang harus menjadi perhatian. Yaitu dari inovasi produk yang unik dan menarik, tetap menjaga kualitas produk serta konsistensi cita rasa. Hal tersebut yang membuat pelanggan tidak ragu untuk membeli kembali produk kita,” tandas Nurmalasari, Kamis (5/8).

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement