Rabu 11 Jul 2012 16:31 WIB

Penyandang Tuna Netra Pilih DKI 1

 Penyandang tuna netra menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada DKI Jakarta 2012-2017 di TPS 11, Cawang, Jakarta Timur, Rabu (11/7).   (Aditya Pradana Putra/Republika)
Penyandang tuna netra menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada DKI Jakarta 2012-2017 di TPS 11, Cawang, Jakarta Timur, Rabu (11/7). (Aditya Pradana Putra/Republika)

REPUBLIKA.CO.ID,Penyandang tuna netra menggunakan hak pilihnya dalam Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta 2012-2017 di tempa pemungutan suara (TPS) 11, Cawang, Jakarta Timur, Rabu (11/7).

Untuk pertama kalinya, penyelenggara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) setempat memberikan alat bantu khusus berhuruf braile agar penyandang tuna netra dapat menggunakan hak pilihnya. Meskipun begitu, belum seluruh penyandang tuna netra dapat menggunakan hak pilihnya karena permasalahan administrasi dan distribusi alat bantu yang belum merata.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement
Advertisement