Selasa 12 Oct 2021 16:06 WIB

Hari Museum Nasional, Edukator: Dukung dengan Berkunjung

Museum bisa mati suri tanpa adanya pengunjung.

Pengunjung melihat koleksi museum Sumpah Pemuda di Jakarta, Rabu (28/10/2020). Museum Sumpah Pemuda masih belum dibuka menjelang peringatan Sumpah Pemuda pada tahun ini.
Foto:

Meskipun demikian, Dwi mengungkapkan bahwa saat ini antusiasme masyarakat masih tinggi. Itu terlihat dari banyaknya telepon masuk yang menanyakan kapan Museum Sumpah Pemuda akan kembali dibuka.

"Itu menunjukkan kalau keinginan untuk datang ke museum sudah cukup tinggi. Apalagi di bulan Oktober ya, bulan Sumpah Pemuda," ujar Dwi.

Menurut Dwi, kunjungan ke Museum Sumpah Pemuda sebanyak 80 persen berasal dari pelajar yang datang dikoordinir sekolahnya. Sejak pandemi, pihak sekolah masih belum berani datang.

"Kalau keluarga, individu, mahasiswa itu rata-rata sudah ingin berkunjung," ujarnya.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement