Sabtu 17 Oct 2020 15:07 WIB

Top 5 News: Irjen Napoleon, Djoko Tjandra & Gugatan Amien Cs

Irjen Napoleon mengancam akan membuka siapa saja penerima suap dari Djoko Tjandra.

Irjen Napoleon Bonaparte saat diserahkan ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan (Kejari Jaksel), Jumat (16/10).
Foto:

5. Pendeta Gereja Menyamar Belajar ke Sarjana Muslim Spanyol

Masyarakat Kristen pada Abad Pertengahan masih diliputi fanatisme keagamaan dan sentimen anti-Muslim. Namun, anomali dari kalangan terpelajar mereka tetap muncul.

Di antara tokoh-tokoh Kristen yang berpikiran terbuka pada zaman itu ialah Pendeta Gerbert. Sumber-sumber Eropa menyebutnya sebagai Gerbert d'Aurillac (Gerbert dari Aurillac).

Dia lahir pada 946 di Auvergne, Prancis, dan sudah memperoleh pendidikan rahib sejak belia. Saat usianya 21 tahun, biara tempatnya belajar dikunjungi seorang ningrat dari Barcelona.

Borrell II, sang bangsawan itu, terkesan dengan kemahiran Gerbert. Dia pun meminta pihak biara agar membolehkan anak muda ini tinggal bersamanya di Catalonia.

Baca berita selengkapnya di sini.

BONUS 6. Mau Punya Tabungan 3 Miliar di Usia 55 Tahun? Ini Caranya!

JAKARTA -- Principal Consultant & CEO @zapfinance, Prita Hapsari Ghozie mengajak para milenial untuk mempersiapkan hari tua yang mapan. Bagi para millenial, usia 22-28 tahun, ada cara untuk memiliki tabungan hingga 3 milliar ketika berusia 55 tahun.

"Kamu usia 20 tahun? Inilah saatnya mulai menabung. Sisihkan Rp 1 juta per bulan secara rutin, jadi di usia 55 tahun kamu akan memiliki tabungan sekitar Rp 3,8 milliar," ujar dia dalam konferensi pers virtual Tokopedia.

photo
Seorang petugas teller menghitung mata uang rupiah. (ilustrasi) - ( Republika/ Yogi Ardhi)

Memulai investasi sejak usia muda memang sangat dianjurkan oleh Prita. Ia menyebut, tidak ada alasan tidak sanggup apalagi bagi millenial yang sudah memiliki gaji bulanan.

Semua bisa diatur dan disisihkan. Caranya bagaimana? Prita mengajarkan untuk membagi hasil gaji per bulan dalam tiga kategori, yakni living, playing, dan saving.

Baca berita selengkapnya di sini.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement