Rabu 09 Sep 2020 07:35 WIB

Pengentasan Buta Aksara di Papua Terhambat Pandemi

Dari data Disdik Papua hingga Maret 2019, jumlah buta aksara mencapai 850 ribu orang.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Hari Aksara Internasional yang diperingati setiap 8 September mengingatkan masih banyaknya pekerjaan rumah (PR) bangsa Indonesia dalam pengentasan buta aksara. Berdasarkan hasil Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) Badan Pusat Statistik (BPS) 2019, Provinsi Papua menjadi yang tertinggi. Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Pemprov Papua Christian Sohilait mengatakan, seluruh disdik...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement