Senin 13 Jan 2014 11:11 WIB

Ini Data Lokasi Banjir di Jakarta

  Warga menyelamatkan barang-barangnya ketika melintasi banjir yang merendam kawasan Kampung Pulo, Jakarta, Ahad (12/1).   (Republika/Yasin Habibi)
Warga menyelamatkan barang-barangnya ketika melintasi banjir yang merendam kawasan Kampung Pulo, Jakarta, Ahad (12/1). (Republika/Yasin Habibi)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Berikut beberapa lokasi titik genangan air hingga banjir berdasarkan siaran pers Kabag Operasional Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya AKBP Budianto, Senin (13/).

Jakarta Pusat:

- Jl.Karet Tengsin 40 cm

- Jl.Benhil depan RS Mintoharjo 30 cm

- Jl.Sumur batu depan SMA 5 40 cm

Jakarta Utara:

- Jl.Kramat jaya 50 cm

- Mangga Dua Raya 20 cm

Jakarta Barat:

- Depan Citraland Grogol 40 cm

- Jl.Rawa Buaya arah Puri 20 cm

- Jl.Panjang Grenvil 30 cm

- Jl.Panjang perum Green Garden 30 cm

- Jl.Pos Pengumben depan Villa Kelapa dua 30cm

- Jl.Daan mogot depan kantor Samsat 30 cm

- Jl.Tubagus Angke arah Pesing 40cm

Jakarta Selatan:

- Jl.TB.Simatupang depan Plaza Oleos 100 cm

- Jl.TB.Simatupang depan DPP PAN 80 cm

- Jl.TB.Simatupang depan Gedung Graha 30 cm

- Jl.Kebagusan 120 cm

- Jl.Kemang Raya depan Kemcik 50 cm

- Jl.Kemang Utara 9 100 cm

- Jl.Kebagusan 120 cm

- Jl.Duren Bangka 100 cm

- Jl.Bank Prapanca 100 cm

- Jl.Ciledug Raya depan pool Ratax 30 cm

- Jl.Swadarma 20 cm

- Jl.Jagakarsa Pasar Lenteng Agung 100 cm

- Jl.Abd Syafei depan Gudang peluru 60cm

- Jl.H.Ipin Pondok Labu 30 cm

- Jl.Lebak Bulus 3 30 cm

Jakarta Timur:

- Perum Kampung Pulo 200 cm

- Jl.Ry Hek dpn pool Blue Bird 50 cm

- Jl.Jatinegara barat 30 cm

- Kalisari Pasar Rebo 50 cm

- Kampung Kramat Makasar 100 cm

- Rusun Bidara Cina 100 cm

- Bawah FO Kalibata 100cm

- Tol Jagorawi Km 4 20 cm

- Kebon Pala 1 Jatinegara 30 cm

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement